Kumpulan masak Sayur Sederhana Enak dan Lezat untuk Keluarga

Masakan sederhana tetapi rasanya Enak sudah tentu membuat selera makan kita bertambah. Terlebih lagi buat keluarga dimana jika masakannya itu itu saja maka anak anak dan suami akan bosan. Ada banyak jenis sayuran yang bisa kita oleh dengan berbagai macam bentuk dan citarasa. Bahannya tetap sama tetapi penyajiannya yang berbeda.

Buat bunda yang sedang mencari resep masakan enak buat keluarga tetapi cara membuatnya simpel maka tepat mengunjungi blog ini. Disini banyak jenis masakan sayur yang bisa dicoba dengan berbagai macam pilihan. Saat suami pulang dari Pekerjaan seorang istri harus pintar menyajikan masakan yang lezat agar suami tidak makan malam di luar.


Masakan sayur ini juga bisa di praktekkan buat para suami yang di tinggal istri pergi ke mall atau pergi ke luar kota. Bahan sayurnya mudah di dapat baik di pasar, di warung ataupu seorang penjual sayur dorong dengan gerobak. Untuk melihat Resep dan cara membuatnya silahkan buka link di setiap judul resep di bawah ini.

Kumpulan masak Sayur Sederhana Enak dan Lezat untuk Keluarga


Itulah beberapa masakan sayur yang Enak dan Lezat. Silahkan dicoba dan rasakan hasilnya pasti Enak walaupun menggunakan bahan yang ada. Jangan takut untuk berkreasi atau mencoba resep terbaru hasil karya sendiri karena jika tidak dicoba maka tidak akan tau. Buat para ayah jika belum paham cara memasaknya boleh menonton Vidio Youtube.

Sayur tidak lengkap jika tidak ada lauknya jadi buat semuanya boleh menambahkan beberapa lauk sederhana seperti Tempe Goreng, Tahu Goreng, Telur Goreng. Bisa juga membeli ikan layang atau ikan lainnya di goreng lalu dinikmati dengan Sambal Pedas. Selamat mencoba dan semoga berhasil berkreasi membuat masakan sederhana.

Comments

Popular posts from this blog

Sup Ikan Jantung Pisang Khas Palu

Keripik Labu Kuning

Cara Membuat Rawon Daging Sapi Spesial